Tentang SMK KBM 2 ——————————
SMK Karya Bahana Mandiri 2 adalah salah satu sekolah swasta yang beralamat di Kp. Kelapa Dua Kelurahan Padurenan Kecamatan Mustika Jaya Kota Bekasi. SMK Karya Bahana Mandiri 2 berdiri dibawah naungan Yayasan Pendidikan Bahana Mandiri (YKBM), dimana SMK ini didirikan pada tahun 2010.
SMK Karya Bahana Mandiri 2 memiliki 5 Program keahlian, diantaranya :
- Akuntansi Keunagan Lembaga (AKL)
- Perbankan dan Keuangan Mikro (PKM)
- Animasi (ANI)
- Farmasi Klinik dan Komunitas (FKK)
- Teknik Labolatorium Medik (TLM)
Kelima Jurusan ini sudah terakreditasi “A” dengan berbagai macam Fasilitas Ruang dan Alat Praktek yang cukup Sesuai dengan Standard Perusahaan / DUDI.
SMK Karya Bahana mandiri Memiliki fasilitas Pembelajaran Yang Baik, diantaranya :
- Gedung Milik Sendiri
- Ruang Kelas Ber AC
- Ruang Praktek Lengkap
- Aula Yang Luas (Kapasitas 2000 Orang)
- Parkiran Luas
- Peralatan Labolatorium Yang Lengkap
- Lapangan Luas
- BKK ( Bursa Kerja Khusus)
- LSP ( Lembaga Sertifikasi Profesi)
- DLL.
SMK Karya Bahana Mandiri 2 Telah membuka layanan penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Untuk Tahun ajaran 2024-2025. Seperti Tahun Sebelumnya Yayasan Pendidikan Karya Bahana Mandiri kembali memberikan Beasiswa YKBM, dimana Beasiswa ini diberikan kepada calon peserta didik baru yang ingin bergabung di SMK Karya Bahana Mandiri 2 untuk Tahun Ajaran 2024-2025.
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU
SMK KARYA BAHANA MANDIRI 2
TAHUN PELAJARAN 2024 / 2025
- Formulir pendaftaran Rp. 100.000 untuk semua jurusan
- Formulir pendaftaran untuk SMPIT Bahana Mandiri gratis dan pembayaran / pelunasan DAT diskon 50 % sampai dengan juli 2024
- Diskon DAT berlaku berdasarkan ketentuan atau gelombang diskon saat pelunasan (berlaku pembayaran sesuai bulan terahir pembayaran)
- Pelunasan DAT setelah MPLS tidak berlaku diskon
- Voucher referensi
- Bagi siswa yang membawa 1 siswa baru akan mendapatkan 200 ribu
- Bagi siswa yang membawa 7 siswa baru akan mendapatkan gratis spp selama 1 tahun dengan catatan 200 Ribu persiswa dikembalikan ( di potong )
- Penukaran voucher referensi hanya bisa dilakukan oleh orang tua / siswa yang bersangkutan
- Penukaran voucher referensi awal / ke-1 hanya bisa dilakukan pada saat pengambilan formulir pendaftaran ( diluar waktu ini tidak bisa di klaim )
- Penukaran voucher referensi akhir / ke-2 hanya bisa dilakukan pada saat pengembalian ( pelunasan ) formulir pendaftaran ( diluar waktu ini tidak bisa di klaim )
- Penukaran voucher referensi berlaku sampai dengan akhir juli 2024, dan jika voucher referensi hilang maka tidak dapat diklaim
- Voucher / uang referensi wajib dikembalikan jika siswa yang direferensikan masuk sekolah negeri / swasta lain
- Persyaratan pengambilan seragam harus menunjukan bukti pelunasan DAT dan screenshot ( SS ) bukti pengisian google form biodata peserta didik baru